Jangan Sampai Keliru, Ini Bedanya Antiseptik dan Disinfektan
Avimed.co.id – Pandemi coronavirus mengenalkan banyak hal dan kebutuhan yang berkaitan dengan kebersihan. Di antaranya ada antiseptik dan disinfektan yang pasti sudah tidak asing lagi ditelinga masyarakat. Apa saja arti dan fungsi masing-masing, serta perbedaan antiseptik dan disinfektan? Yuk, pahami dulu dari ulasan lengkap berikut. Apa itu Antiseptik? Antiseptik adalah sejenis disinfektan berupa zat atau